Hello readers..
Postingan pertama saya setelah hari nan fitri, sebelumnya saya ingin mengucapkan “Selamat Hari Raya Idul Fitri 1434 H , mohon maaf lahir dan bathin”. Saya meminta maaf atas kekhilafan dan kekurangan saya dalam bertutur kata di blog iniย dan kekurangan saya yang lain :). Ini juga postingan pertama saya yang bilingual (masih belajar).
My first post after Ied Mubarak, I’d like to say ” Happy Ied Mubarak, Please forgive my sins”. I do apologize for my inadvertent and sins while blogging and the other thing :). This is also my first post with dual-language (I still learn about it ).
Sebenarnya, saya tidak memiliki problem yg serius pada wajah. Kalaupun ada, cuma satu, komedo (yang berisi). Kalau foto dengan resolusi tinggi, sangat terlihat bahwa terdapat bintik bintik hitam di hidung saya.
Actually, I have no serious problem on my skin face. Even if any, it only one, blackheads (or we can say it whiteheads b’cause it has white content on it). With high resolution camera, it shown the blackheads on my nose.
Pertama kali memiliki komedo ketika saya smp. Saya tidak terlalu peduli awalnya. Cuma lama kelamaan, kok heboh ya? sampe sekujur hidung isinya komedo semua. Dulu saya terlalu fokus pada “memiliki kulit putih” sih, sehingga tidak sadar bahwa komedo saya sudah tidak bs ditutupi. Dan sekarang, untuk pertama kalinya saya berfikir untuk memusnahkan komedo. Walaupun agak susah karena secara genetik, keluarga saya berpori besar.
First time i have comedo when I’m on junior high school. Not much care at the first time. But time goes by and I realized that it spreads more. Makes my whole nose covered by blackheads and whiteheads.ย Before, I’m too focus on whitening my skin, and I was not aware that my blackheads can’t covered more. And now, for the first time I am thinking to destroy my blackheads. Even if I know that it must be hard because genetically, my family has big pores.
Saya mencoba tiga jenis facial foam non whitening, yang pertama Clean and Clear Pore Cleanser, Wardah gentle facial wash + peeling cream, dan terakhir biore pore and oil control. Saya mencoba memakai produk yang gampang didapat di supermarket terlebih dahulu daripada memesan repot-repot dari luar negeri. Mungkin saya to the point pada kelebihan dan kekurangan nya saja ๐
I tried three kinds of non whitening facial foam, first Clean and Clear Pore Cleanser, Wardah gentle facial wash + peeling cream, and last biore pore and oil control. I choose easy find domestic product rather than foreign made product. Maybe I just to the point at plus and minus side of each product ๐
- Clean and Clear Daily Pore Cleanser

Ini facial foam khusus pori pertama saya, isinya berupa gel pembersih dengan scrub dengan kandungan apel. Harganya tidak terlalu mahal dan gampang didapat. Saya cukup puas dengan hasilnya, namun saya masih mencari yang lain ๐
This is my first pore facial foam, it has gel texture with scrub from apple. The price was not expensive and easy to get. Overall i’m pretty statisfied with the result, but i still want to try the other product ๐
(+)
Murah dan Mudah didapat / Cheap and Easy to Find
Memiliki scrub yang cukup ampuh untuk membersihkan wajah / Have scrub which is effective to clean your skin
Mengecilkan pori / tightening pore
Mengurangi minyak/ reducing oil (oil control)
Wanginya enak/ smells good
(-)
Menurut saya, scrubnya kurang lembut (agak kasar)/ in my opinion, the scrub is not too smooth(its rough)
Efek pori mengecil dan oil controlnya tidak bertahan lama , sekitar 3 jam saja, setelah itu kembali terlihat / tightening pore effect and oil control not last too longer, only three hour and it back
- Wardah facial wash + peeling cream

Saya berkenalan dengan produk wardah karena saya sering ikut rekruitmen perusahaannya, hahahah. Suka dikasih sampel size (dulu dapet peeling cream sama moisturizer gel), bahkan facial wash ini gratis :D. Kenapa saya pakai dua? karena facial wash nya tidak mengandung scrub , sedangkan peeling cream nya memiliki scrub (sederhana sekali jawaban saya). Saya hanya menggunakan peeling cream secara daily di bagian hidung.
My first meet with wardah product is because i’m following their company recruitment process, hahahaha. Sometimes they give free sampel size product ( i ever get peeling cream and moisturizer gel on sample size), and i got this facial wash for free also :D. Why I use two products of wardah? Because the facial wash contain no scrub, but the peeling cream has scrub on it (so simple answer). I just use peeling cream daily on my nose.
(+)
Facial wash nya bener -bener lembut dan non soap formula, tidak membuat kulit kering / this is one of the million kind of facial wash which is so mild and non soap formula, so, its not make your skin dry. (favorite)
Murah dan Mudah didapat / Cheap and Easy to Find
Scrubnya tidak terlalu kasar/ย the scrub not too rough
Halal, tapi bukan berarti produk yang lain tidak / halal, but that’s not mean that the other’s not.
(-)
Repot karena harus dua kali pakai (peeling dulu di hidung, lalu facial wash di seluruh wajah) / makes me busy, because it make me doing it twice (peeling on my nose first, then apply the facial wash on my whole face)
- Biore Pore and Oil Control

Saya mencobanya sekitar 3 minggu yang lalu, alasannya? karena beli ini gratis body foam (#capedhe). But hey, walaupun alasan belinya terlalu jujur, menurut saya hasilnya cukup bagus kok.
I tried this about 3 weeks ago, why i bought it? because if i buy this, i’ll get free body foam (what a reason!). But hey, even the reason is too honest, in my opinion the result is pretty good.
(+)
Murah dan Mudah didapat / Cheap and Easy to Find
Scrub terlembut dari 2 produk sebelumnya / The finest scrub compared with two former product.
Cukup berefek mengecilkan pori / pore tightening
melembutkan kulit (ini yang paling terasa dibanding dua produk sebelumnya)/ smoother skin (best than two others)
mengendalikan produksi minyak/ oil control
(-)
Karena scrubnya lembut, pada bagian hidung kurang maksimal. Padahal bagian ini yang paling ganas. Tapi untuk komedo kecil , ampuh / because the scrub is the finest among all, on nose area it work not too maximal. Whereas this area is the hardest one. But for little sized comedo, it works.
Seperti clean and clear, oil control dan pori nya membesar kembali setelah beberapa jam / just like clean and clear, the oil and pores back normally again after few hours.
***************************************************************
Capek juga ngetik dua bahasa (go! go! go!) , sekarang mari masuk ke simpulan. Mana diantara ketiga produk ini yang (menurut saya) lebih baik?? dan menurut saya..
– Wardah facial wash dan peeling cream, tetapi bagi males repot , saya menyarankan biore pore and oil control . Tapi bila lebih suka yang praktis dan butuh scrub yang berukuran lebih besar, cobalah clean and clear daily pore cleanser.
Fyuuh, tired after type this on dual language (go go go!), now let’s take a conclusion. Which one of them (in my opinion) is the best? and it goes to..
-Wardah facial wash and peeling cream, but for those who busy, i suggest biore pore and oil control. But if you like the easy one with bigger scrub, just try clean and clear daily pore cleanser.
With heart ,

Muthe ๐
Nb : Psssst , I still waiting for my etude baking soda and face shop volcanic clay nose pack. Wish me luck ๐